Assalamualaikum, postingan kali ini saya selaku akan membagikan Kalender Pendidikan untuk SD, SMP, SMA Tahun Pelajaran 2019/2020 semua provinsi dan terbaru, yang mudah-mudahan akan berguna bagi kita pencari edukasi terutama rekan-rekan guru sebagai acuan dalam proses menyusun perangkat pembelajaran untuk tahun ajaran 2019/2020.
Kalender Pendidikan (kaldik) tersebut merupakan pengaturan waktu untuk kegiatan pembelajaran peserta didik selama satu tahun ajaran, yang mencakup permulaan tahun pelajaran minggu efektif, waktu pembelajaran efektif dan hari libur nasional. Selain itu kaldik tersebut biasanya digunakan dalam menyusun perangkat pembelajaran seperti prota, promes, silabus serta rencana pembelajran lainnya.
Oleh karena itu untuk pelaksanaan kegiatan belajar mengajar pada tahun ajaran baru ini khususnya tahun pelajaran 2019/2020 bapak/ibu guru perlu menyiapkan terlebih dahulu kalender pendidikan (kaldik) yang telah dikeluarkan resmi oleh Dinas Pendidikan Provinsi dan kabupaten yang menjadi kewenangan sekolah untuk menyesuaikan kaldik yang berlaku berikut dengan lingkungan Kabupaten/kota masing-masing atau dengan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi masing-masing.
Untuk selengkapnya silahkan bapak/ibu guru bisa mendownload Kalender Pendidikan SD/MI, SMP/Mts, SMA/SMK/MA Tahun Pelajaran 2019/2020 secara gratis melalui tautan link yang telah saya sediakan dibawah ini.
Untuk selengkapnya silahkan bapak/ibu guru bisa mendownload Kalender Pendidikan SD/MI, SMP/Mts, SMA/SMK/MA Tahun Pelajaran 2019/2020 secara gratis melalui tautan link yang telah saya sediakan dibawah ini.
Download Kalender Pendidikan Tahun Pelajaran 2019/2020 Update Terbaru
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Aceh - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Bali - Download
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Banten - Download
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Bangka Belitung - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Bengkulu - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Dki Jakarta - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Gorontalo - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Jambi - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Jawa Barat - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Jawa Tengah - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Jawa Timur - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Kalimantan Barat - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Kalimantan Selatan - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Kalimantan Tengah - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Kalimantan Timur - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Kalimantan Utara - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Kepulauan Riau - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Lampung - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Maluku - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Maluku Utara - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Nusa Tenggara Barat - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Nusa Tenggara Timur - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Papua - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Papua Barat - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Riau - Download
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Sulawesi Barat - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Sulawesi Selatan - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Sulawesi Tengah - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Sulawesi Tenggara - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Sulawesi Utara - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Sumatra Barat - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Sumatra Selatan - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Sumatra Utara - proses
- Kalender Pendidikan 2019/2020 Provinsi Yogyakarta - proses
Demikianlah merupakan contoh Kalender Pendidikan (kaldik) untuk SD/MI, SMP/Mts, SMA/SMK/MA tahun pelajaran 2019/2020 update terbaru dalam beberapa provinsi yang telah tersedia, untuk selebihnya saya akan melengkapi link download yang lagi proses dan akan segera merilisnya. Semoga bermanfaat bagi bapak/ibu guru dalam acuan menyusun perangkat pembelajaran di sekolah masing-masing.